Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

  Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas Katsudō Shashin Suatu bingkai diam dari  Katsudō Shashin . Sutradara Produser Penulis Tanggal rilis ca.  1907–1911 Durasi 3 detik Negara Jepang Bahasa Film bisu Katsudō Shashin  ( 活動写真 , arti: "Gambar Bergerak"), atau  Fragmen Matsumoto , adalah nama yang diberikan untuk sebuah  animasi  pendek yang diperkirakan sebagai  anime  tertua di  Jepang . Pembuatnya tidak diketahui. Berdasarkan bukti yang ada, diperkirakan bahwa film tersebut dibuat antara tahun 1907 dan 1911; kemungkinan telah ada sebelum penayangan perdana animasi buatan  Barat  di Jepang pada tahun 1912. Film itu ditemukan di sebuah proyektor pribadi di  Kyoto  pada tahun 2005. Animasi berdurasi tiga detik tersebut menayangkan seorang anak laki-laki menulis " 活動写真 ", lalu melepas topinya, dan  bersikap hormat . Potongan-potongan gambar film tersebut  distensilkan  dalam warna merah dan hitam, dengan alat khusus untuk membuat  salindra   lentera ajaib

Postingan Terbaru